Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Battle Camp

Battle Camp

5.34.0
2 ulasan
139.7 k unduhan

Membesarkan monster untuk dapat bertarung dalam dunia virtual

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

Menjelajahi dunia, melawan monster terkejam, menangkap sejumlah makhluk baru dan melibatkan mereka dalam pertempuran Battle Camp.

Kamu akan memulai permainan ini dengan seekor teman kecil yang harus dirawat sampai makhluk tersebut tumbuh lebih kuat. Tujuanmu dalam permainan ini adalah untuk menangkap monster dan juga meningkatkan kualitas teman kecil tersebut.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Saat berkelana menjelajahi dunia, kamu akan bertemu banyak pemain yang dapat ditantang untuk bertarung. Ini akan memberikanmu poin pengalaman yang berguna untuk naik ke level lebih tinggi.

Dengan tim yang terdiri dari lima anggota, pertempuran ini akan menguji kecepatan serta kepintaranmu. Kamu harus berusaha sebaik mungkin untuk menyatukan batu-batu permata guna melepaskan serangan yang paling mematikan. Semakin baik kamu mengombinasikan permata, semakin kuat pula daya serangan yang dihasilkan.

Setelah berhasil mengalahkan mahluk buas yang menyerang, kamu bisa memiliki telur mahluk tersebut dan membesarkannya jika kamu pikir makhluk tersebut akan sangat bermanfaat dalam pertempuran.

Ketika tim dirasa sudah cukup kuat, maka kamu akan memasuki pertarungan sesungguhnya, baik pertarungan solo maupun bersekutu dengan teman-teman Facebook atau Battle Camp itu sendiri.

Dengan lebih dari 400 jenis monster serta tingkat kesulitan yang cukup menantang, permainan yang menghibur ini akan membuatmu terbius untuk tetap bermain selama berjam-jam tanpa henti.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 5.0 ke atas

Informasi tentang Battle Camp 5.34.0

Nama Paket com.pennypop.monsters.live
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Aksi/Petualangan
Bahasa B.Indonesia
47 lainnya
Penerbit PennyPop
Unduhan 139,661
Tanggal 18 Des 2024
Rating Konten +7
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 5.33.0 Android + 5.0 28 Okt 2024
apk 5.32.4 Android + 5.0 5 Sep 2024
apk 5.32.3 Android + 5.0 29 Agt 2024
apk 5.32.2 Android + 5.0 4 Jun 2024
apk 5.32.1 Android + 5.0 28 Mar 2024
apk 5.32.0 Android + 5.0 26 Mar 2024

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Battle Camp

Penilaian

5.0
5
4
3
2
1
2 ulasan

Komentar

dhesap icon
dhesap
pada 2017

Kerenn, kuy

3
Balas
Ikon Miraibo GO
Tangkap semua Miraibo yang ada
Ikon Gold and Glory
Menyelinap dan melepaskan kekuatan di dungeon yang suram
Ikon Animal Revolt Battle Simulator
Simulator untuk adu medan perang yang luar biasa
Ikon Soul Knight
Sebuah ruang bawah tanah besar yang penuh dengan senjata
Ikon MonsterSaga Pokemon
MMO Pokemon yang mengagumkan namun tidak resmi
Ikon TARASONA
Bertahan dalam perang singkat berdurasi tiga menit
Ikon Monster Hunter Outlanders
Monster Hunter tradisional yang dirancang khusus untuk Android
Ikon Ragnarok: Monster World
Taktik, kartu dan esensi dari Ragnarok
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Miraibo GO
Tangkap semua Miraibo yang ada
Ikon EvoCreo Lite
Permainan seperti Pokemon untuk Android
Ikon Monster City
Monster-monster ini mencari pertarungan yang sengit
Ikon Evil Nun 2
Biarawati paling jahat muncul lagi
Ikon Hunt Royale
Bentuk tim pemburu makhluk
Ikon TARASONA
Bertahan dalam perang singkat berdurasi tiga menit
Ikon Miscrits
Broken Bulb Game Studios
Ikon Galaxy Invaders
Musnahkan seluruh monster yang ingin menguasai galaksi
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Gacha Life
Ciptakan karaktermu sendiri dan jalankan ribuan petualangan
Ikon Naruto Mobile
Beat'em up berdasarkan petualangan Naruto
Ikon EA Sports FC Mobile Beta
Generasi baru sepak bola hadir di Android